Kue Basah yang Menawan

Musim hujan seperti begini barangkali setiap orang mengalami hal yang sama. Selain kedinginan, perut ini koq sering merasa lapar ya. Entah mengapa. Rasanya ingin makan melulu. Lucu? Ah barangkali manusiawi sekali… Untungnya tidak jauh dari rumah ada yang jualan aneka jajanan berbentuk kue basah. Saya perhatikan sih sudah beberapa bulan belakangan jualan kue basah ini... Continue Reading →

Buat situs web atau blog di WordPress.com

Atas ↑